LINEAR PEMILU | ACEH TIMUR - Panwascam Julok Kabupaten Aceh Timur mengumumkan hasil penelitian berkas Panitia Pengawas Pemilu Kelurahan/Desa di kecamatan Julok
Sebanyak 161 orang yang mendaftar terdiri dari 76 Laki-laki dan 85 perempuan dan yang lulus sebanyak 150 orang dari 37 desa yang berada di kecamatan dan akan mengikuti wawancara pada 31Januari- 2 Februari 2023 mendatang.
Wawancara akan berlangsung di Kantor Panwascam Julok yang terletak di Jalan Medan-Banda Aceh Dusun Peutua Abas Desa Ulee Tanoh Kecamatan Julok (150 meter arah Timur Kantor Polsek Julok)
Klik Disini Untuk Hasil Pengumuman Berkas
Klik Disini Untuk jadwal Wawancara
Post a Comment